Postingan

Menampilkan postingan dari 2017

Menejemen organisasi

Apa itu Manajemen Organisasi? Fungsi dan Tujuannya Last updated on 15 December 2016 by admin.zaki Manajemen Organisasi – Pengertianmanajemen organisasi adalah proses pengorganisasian, perencanaan, memimpin dan mengendalikan sumber daya dalam suatu entitas dengan tujuan keseluruhan mencapai tujuan. Tujuan tersebut dapat bermacam-macam tergantung dengan organisasinya. Sebelumnya kita telah menyinggung sedikit mengenai organisasi dalam artikel manajemen koperasi. Dari mana hubungannya? Ini karena koperasi merupakan salah satu bentuk dari organisasi. Lalu apa sebenarnya definisi organisasi itu? Seperti yang dikutip dari managementstudyguide.com, organisasi adalah sekumpulan orang dari berbagai latarbelakang berbeda yang bekerja sama untuk mencapai suatu tujuan. Ciri dari organisasi adalah setiap anggotanya harus bekerja dalam koordinasi yang dekat satu sama lain. Tidak lain gunanya untuk mencapai tujuan organisasi. Jadi sangat penting untuk mengelola setiap anggotannya merasa sangat dipe

ketika mengalami kegagalan dalam berbisnis

Ketika Gagal dalam Bisnis, Bagaimana Bertahan & Bangkit? Gagal-dalam-Berbisnis Gagal dalam berbisnis adalah sebuah momok menakutkan bagi mereka yang akan terjun ke dunia bisnis. Anda akan atau sedang mengalami kegagalan? Ya, kegagalan bisa saja terjadi tetapi tahukah Anda bahwa mungkin saja itu terjadi karena diri kita sendiri – bukan faktor eksternal! Jujurlah… Berikut beberapa penyebab gagal dalam berbisnis dan mungkin saja Anda merasakan salah satunya saat ini. Jangan menipu diri, siapa tahu Anda masih bisa mencegah dan bangkit kembali! 1. Alasan Yang Salah Ketika mulai berbisnis, apa alasan Anda? Apakah ingin menghasilkan uang yang banyak, ingin suatu saat bisa santai agar punya waktu untuk keluarga? Sebaiknya pikirkan lagi. Memang, tujuan kita untuk berbisnis pastinya adalah menghasilkan banyak uang dan target paling besar bisa santai dan menikmati waktu bersama keluarga. Namun, kalau passion kita adalah uang, ini bisa saja “membutakan” kita sehingga terlalu serakah. Ja

pengertian pengantar bisnis

pengertian pengantar bisnis PENGERTIAN BISNIS DAN JENISNYA. Dalam ilmu ekonomi, bisnis adalah suatu organisasi yang menjual barang atau jasa kepada konsumen atau bisnis lainnya, untuk mendapatkan laba. Secara historis kata bisnis dari bahasa Inggris business, dari kata dasar busy yang berarti "sibuk" dalam konteks individu, komunitas, ataupun masyarakat. Dalam artian, sibuk mengerjakan aktivitas dan pekerjaan yang mendatangkan keuntungan. Dalam ekonomi kapitalis, dimana kebanyakan bisnis dimiliki oleh pihak swasta, bisnis dibentuk untuk mendapatkan profit dan meningkatkan kemakmuran para pemiliknya. Pemilik dan operator dari sebuah bisnis mendapatkan imbalan sesuai dengan waktu, usaha, atau kapital yang mereka berikan. Namun tidak semua bisnis mengejar keuntungan seperti ini, misalnya bisnis koperatif yang bertujuan meningkatkan kesejahteraan semua anggotanya atau institusi pemerintah yang bertujuan meningkatkan kesejahteraan rakyat. Model bisnis seperti ini kontras dengan s

bisnis minum thai tea

1. Bisnis Minuman Thai Tea (Omzet: >Rp8 Juta per Bulan) Thai Tea Bisnis Rumahan 3 Thai Tea, 3 Warna, 3 Rasa Siapa yang tidak tahu minuman Teh Thailand atau yang populer dikenal sebagai Thai Tea yang lagi marak belakangan ini? Minuman yang memadukan rasa teh Thailand yang unik dengan rasa manis dari gula dan ditambahkan dengan susu menciptakan kesegaran yang sulit ditemui dari es teh biasa yang dicampur susu sekalipun. Rasa unik yang membuat peminumnya meminum lagi dan lagi inilah yang membangkitkan animo masyarakat yang penasaran atau ketagihan ingin mencicipi Thai Tea lagi. Tingginya minat orang yang membeli Thai Tea bisa jadi peluang bisnis yang menguntungkan. Dalam sehari, 50 gelas Thai Tea bisa terjual. Apalagi bisnis Thai Tea termasuk bisnis rumahan. Lalu, bagaimana memulai bisnis minuman Thai Tea? Tanpa perlu berepot-repot membeli bahan-bahan dan segala yang diperlukan satu per satu, Anda bisa mendapatkannya satu paket lengkap dengan membeli franchise Thai Tea. Cukup meng

pengantar bisnis

Pengertian dan Ruang Lingkup Bisnis pengertian dan Ruang Lingkup Bisnis                Bisnis adalah  serangkaian usaha  yang dilakukan satu orang atau kelompok dengan  menawarkan barang dan jasa untuk mendapatkan keuntungan/laba atau bisnis juga bisa dikatakan menyediakan barang dan jasa untuk ke lancaran sistem perekonomian . Mereka harus siap untung & siap rugi, bisnis tidak hanya tergantung dengan modal uang, tetapi banyak faktor yang mendukung terlaksananya sebuah bisnis, misalnya : reputasi,  keahlian , ilmu, sahabat & kerabat dapat menjadi modal bisnis.       Menurut Griffin & Eber   bisnis merupakan suatu organisasi yang menyediakan barang atau jasa yang bertujuan untuk mendapatkan keuntungan.            kegiatan bisnis sebagai sebuah organisasi ialah : a]Produksi : penciptaan barang dan jasa. b]Keuangan : kegiatan mencari dana yang dibutuhkan untuk melaksanakan kegiatan dagang. c]Pemasaran : Kegiatan untuk menginformasikan barang dan jasa, mengid